Rabu, 16 November 2011

TUJUAN SISTEM PEMASARAN

  • Memaksimumkan Konsumsi maksudnya adalah kegiatan pemasaran bertujuan memudahkan dan merangsang pertumbuhan kebutuhan konsumen guna memaksimalkan konsumsi yang dilakukan oleh konsumen.
  • Maksimalisasi Kepuasan Konsumen maksudnya adalah dalam hal ini belum adanya metode atau alat ukur yang tepat dalam mengukur tingkat kepuasan konsumen,tetapi yang perlu kita tahu sebagai ekonom adalah kepuasan pelanggang terjadi jika ketidak sempurnaan suatu produk yang ditemukan dan diketahui langsung mendapat respon dari marketing agar tercipta kepuasan pada konsumen,terbatasnya barang/produk yang dijual juga memberikan kepuasan tersendiri bagi konsumen.
  • Maksimalisasi Mutu Hidup maksudnya adalah didalamnya termasuk kualitas,kuantitas ,dan  mutu lingkungan kultur.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar